3,46 Gram Sabu Disita! Polres Tanjab Barat Gagalkan Transaksi Narkoba di Merlung
KUALA TUNGKAL, Medialapanenam.com – Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), kembali menunjukkan komitmennya dalam memberantas peredaran narkotika. Pada Kamis (04/12/2025) sekitar pukul 15.00 WIB, petugas mengamankan…
